Soal Essay Prakarya dan Kewirausahaan kelas X :

  1. Wirausaha adalah kegiatan yang sangat mulia karena selain bisa menghidupi dirinya sendiri dan keluarga, juga banyak dampak positif bagi masyarakat dari aktivitasnya salah satunya yaitu ….
Jawab : menciptakan lapangan kerja
  1. Salah satu syarat menjadi seorang wirausaha yang baik dan sukses adalah Jawab : berpikir luas
  2. Seseorang yang menciptakan kesejahteraan untuk orang lain dan menemukan cara-cara baru dengan menggunakan sumber daya, mengurangi pemborosan dan membuka lapangan kerja yang disenangi oleh masyarakat disebut ….
Jawab : wirausaha
  1. Mampu menciptakan daya tarik tersendiri bagi wisatawan merupakan salah satu aspek dalam analisis SWOT, yaitu aspek ….
Jawab : peluang
  1. Kriteria yang harus diperhatikan dalam memilih kemasan adalah ….
Jawab : bahan kemasan yang melindungi isi
  1. Seni dan cara menghias kain dengan mempergunakan penutup lilin untuk membentuk corak hiasan, membentuk bidang pewarnaan dengan dicelup memakai zat warna adalah pengertian ….
Jawab : Membatik
  1. Di bawah ini termasuk bahan pangan nabati, kecuali …
Jawab : Telur
  1. Kebiasaan yang harus dikembangkan untuk menjadi wirausahawan adalah..
Jawab : Positif
  1. Sikap menepati atau menaati peraturan yang sering terkait dengan faktor waktu disebut…
Jawab : Disiplin
  1. Ada berapa sifat yang harus dimiliki seorang wirausaha…
Jawab : 6 Sifat
  1. Sebutkan contoh budaya nonbenda..
Jawab : Pantun, Tarian, Cerita Rakyat, Upacara adat.
  1. Sebutkan 6 sumber daya yang dibutuhkan dalam usaha kerajinan..
Jawab : Man (Manusia), Money (Uang), Material (Bahan Baku), Machine(Teknologi), Method (Metode), Market (Pasar)
  1. Faktor penyebab keberhasilan seorang wira usahaan adalah…
Jawab : Berani mengambil resiko.
  1. Pengertian wirausaha menurut KBBI adalah..
Jawab: Orang yang pandai untuk mengenali produk baru
  1. Apa yang dimaksud dengan Entrepreneurship..
Jawab : Sikap dan prilaku yang melibatkan keberanian mengambil resiko.

Soal Essay Prakarya dan Kewirausahaan Prakarya kelas XI :

  1. Tujuan Promosi adalah ?
Jawab : Untuk mengenalkan produk kepada calon pembeli.
  1. Sebutkan 6 sumber daya yang dibutuhkan dalam usaha kerajinan..
Jawab : Man(Manusia), Money(Uang), Material(Bahan Baku), Machine(Teknologi), Method(Metode), Market(Pasar)
  1. Apa manfaat dari Break Even Point (BEP)
Jawab : Alat perencanaan menghasilkanj laba
  1. Apa ytang dimaksud dengan Promosi periklanan..
Jawab : Promosi non personal dengan menggunakan berbagai media yang ditunjukkan untuk merangsang pembelian.
  1. Apa yang dimaksud dengan promosi pemasaran langsung..
Jawab : suatu bentuk penjualan secara langsung ditunjuk untuk mempengaruhi pembelian konsumen.
  1. Sebutkan 4 jenis kegiatan promosi ..
Jawab : Periklanan, penjualan tatap muka, publisitas, promosi penjualan.
  1. Sesebutkan strategi promosi online..
Jawab : Facebook, Instagram, Twitter, Blogger, Website
  1. Secara Umum ada dua macam limbah sebutkan..
Jawab : Organik dan anorganik
  1. Apa yang dimaksud dengan limbah Organik..
Jawab : Limbah yang mudah diuraikan atau mudah membusuk
  1. Apa yang dimaksud dengan Limbah Anorganik…
Jawab : Jenis limbah yang berwujud padat dan sulit untuk diuraikan.
  1. Apa yang dimaksud dengan limbah bangun datar..
Jawab : Bahan limbah yang memiliki sisi panjang dan lebar sehingga tidak memiliki ruang.
  1. Apa fungsi dari kemasan Produk?
Jawab : Melindungi produk dari debu, memberikan kemudahan distribusi.
  1. Finishing adalah proses..
Jawab : Hasil Akhir
  1. Sebutkan salah satu tujuan kewirausahaan..
Jawab : Meningkatkan jumlah wirausaha yang berkualitas.
  1. Apa pengertian dari pasar..
Jawab : Tempat bertemunya antara penjual dan pembeli untuk mencapai kesepakatan pembelian.
  1. Apa fungsi sumber daya Money(Uang)
Jawab : sebagai Modal untuk pembelian bahan baku.

Soal Essay Prakarya dan Kewirausahaan Prakarya kelas XII :

  1. Pasar terjadi karena adanya ?
Jawab : Permintaan dari pembeli dan Penawaran dari penjual
  1. Ada dua pendekatan terjadinya pasar sebutkan..
Jawab : Pendekan Permintaan dan Pendekatan penawaran
  1. Apa yang dimaksud dengan pendekatan permintaan?
Jawab : Dengan mencari tahu kebutuhan pasar sasaran.
  1. Kebutuhan pasar lokal dapat diketahui dengan melakukan?
Jawab : Pengamatan terhadap pasar sasaran.
  1. Beberapa teknik yang digunakan untuk membuat kerajinan sebutkan.
Jawab : Teknik ukir, teknik anyam, teknik sambung dan teknik jahit.
  1. Proses perancangan produk diawali dengan?
Jawab : Mencari ide dengan curah pendapat
  1. Proses perancangan produk di akhiri dengan?
Jawab : Penentuan desain akhir
  1. Apa yang dimaksud dengan rasionalisasi?
Jawab : Proses mengevaluasi ide ide yang muncul
  1. Apa yang dimaksud dengan tahap pembahanan ?
Jawab : Mempersiapkan bahan baku agar siap di produksi
  1. Apa fungsi dari kemasan Produk?
Jawab : Melindungi produk dari debu, memberikan kemudahan distribusi
  1. Metode penghitungan harga pokok produksi dapat dibuat dengan dua pendekatan sebutkan..
Jawab : Full Costing, Variabel Costing
  1. Metode penetapan harga produksi secara teori dapat dilakukan dengan 3 pendekatan yaitu?
Jawab : Pendekatan Permintaan dan penawaran, Pendekatan biaya, Pendekatan pasar.
  1. Tujuan Promosi adalah ?
Jawab : Untuk mengenalkan produk kepada calon pembeli.
  1. Media promosi dapat dikelompokkan menjadi 2 sebutkan.
Jawab : Ebove The Line, Bellow the Line.
  1. Promosi Ebove The Line adalah ?
Jawab : Promosi melalui iklan media cetak, radio, televisi
  1. Promosi Bellow the Line adalah..
Jawab :Melakukan peragaan atau pameran langsung.

One thought on “Latihan Soal Essay Prakarya dan Kewirausahaan X,XI,XII Semester 1

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *